www.orangberdasi.com - Weiitttt, malam jum'at telah tiba. Sudahkah punya persediaan film horror atau belum. Kalo sudah ya selamat menonton, kalaupun belum mendingan kita belajar Bahasa C aja nyokk.. :D
Oke, kali ini saya hanya akan berbagi sedikit ( kalo banyak takut kekenyangan.. haha) tentang sebuah program yang nantinya akan menghasilkan sebuah output sebagai berikut.
Misal, angka yang kita inputkan = 3, maka outputnya berupa 122333
Setelah konsultasi dengan teman kost, akhirnya nemu juga cara menyelesaikan masalah ini. Langsung ke koding aja ya. Oya, ini ada skrinsut programnya.
Setelah konsultasi dengan teman kost, akhirnya nemu juga cara menyelesaikan masalah ini. Langsung ke koding aja ya. Oya, ini ada skrinsut programnya.
Spoiler :
Hehe, seperti gambar di atas adalah rangkaian source code. Berikut penjelasannya.
#include<stdio.h>
include berfungsi untuk membuka file header dan stdio.h digunakan oleh fungsi printf
int main() {
ini adalah fungsi utama pada saat program dijalankan pada saat kita mengcompile suatu program selalu
fungsi ini yang dijalankan
int i, j, k ;
merupakan sebuah nilai bertipe integer, tidak harus i,j, atau k, namun bisa huruf yang lain.
printf("Masukkan nilai : ");
berfungsi untuk mencetak teks ke layar
scanf("%d", &k);
- scanf berfungsi sebagai perintah masukkan
- %d merupakan perintah yang biasa digunakan apabila kita menggunakan nilai bertipe integer
- k adalah variabel tempat menyimpan nilai masukan
for (i=1; i<=k; i++) {
for (j=1; j<=k; j++) {
printf("%d", i);
}
}
- fungsi di atas merupakan fungsi utama dalam program
Cukup itu dulu ya untuk posting kali ini. Kapan-kapan sambung ke program yang lain. Salam Sukses!
Cukup itu dulu ya untuk posting kali ini. Kapan-kapan sambung ke program yang lain. Salam Sukses!